Lompat ke isi utama

Berita

Quin : "Fokus Pada Peningkatan Layanan Data dan Informasi Mendekati Tahapan Kampanye"

Quin : "Fokus Pada Peningkatan Layanan Data dan Informasi Mendekati Tahapan Kampanye"

 

Jakarta - "Fokus Pada Peningkatan Layanan Data dan Informasi Mendekati Tahapan Kampanye" pesan Quin Pegagan saat membuka Monitoring dan Evaluasi (Monev) Humas dan Datin di Bawaslu Kab. Adm. Kepulauan Seribu. (Selasa, 14/11/2023).

Kegiatan ini bertujuan untuk menilai dan mengevaluasi kerja-kerja kehumasan mendekati tahapan pemilu 2024 yang sebentar lagi memasuki masa kampanye. Humas dan Datin berfungsi untuk memberikan informasi seluas-luasnya serta menjadi corong pengawasan partisipatif yang efektif bagi masyarakat. "Kami harapkan humas Bawaslu Kepulauan Seribu harus maksimal mendekati masa-masa krusial tersebut", tutupnya.

Turut hadir Plt. Kepala Sekretariat Bawaslu Kab. Adm. Kepulauan Seribu beserta staf dan Panwascam Kepulauan Seribu Selatan.

 

 

Editor              : Humas Bawaslu DKI Jakarta

Penulis            : I Gede Parasara Manela

 

toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle